

Tanjungabalai | innalillahi wainnailaihi roji’un.… telah berpulang ke rahmatullah, rekan dan sahabat kami, ibu Dahlia, S.H. selaku kassubbag PTIP Pengadilan Agama Tanjungbalai pada hari sabtu, 21 Oktober 2023 selepas waktu Magrib. Semoga Amal ibadah Almarhumah diterima di sisi Allah SWT dan keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kesabaran. Allahummaghfirlaha warhamha wa‘afiha wa’fu‘anha.

Tanjungbalai | Sidang Istbat Nikah Terpadu yang diselenggarakan oleh Pengadilan Agama Tanjungbalai bekerjasama dengan Kementerian Agama Kota Tanjungbalai dan Pemko Tanjungbalai melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) serta didukung oleh BSI Cab. Tanjungbalai berlajan sukses dan lancar. Agenda sidang ini berlangsung di Pendopo Rumah Dinas Walikota Tanjungbalai pada hari Rabu, 18 Oktober 2023.
Continue readingTanjungbalai | Senin, 16 Oktober 2023, bertempat di ruang terbuka Media Center Pengadilan Agama Tanjungbalai dilaksanakan acara pelantikan dan Pengambilan Sumpah jabatan Panitera Pengganti Agama Tanjungbalai yaitu Bapak Agustira Sitorus, S.H. Acara yang dimulai pukul 14.00 wib tersebut langsung dipimpin oleh Ketua Pengadilan Agama Tanjungbalai Ibu Dr. Hj. Devi Oktari, S.H.I., M.H. dengan disaksikan oleh bapak Khairul, S.H., M.H. dan Ibu Ade Septi Pratiwi, S.H.I. serta dihadiri oleh seluruh Aparatur Pengadilan Agama Tanjungbalai.
Continue reading
Tanjungbalai | Mengakhiri aktivitas minggu ini, Pengadilan Agama Tanjungbalai menutup kegiatan dengan melaksanakan Apel Sore pada Jumat (13/10/2023) tepat Pukul 17.00 Wib. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh aparatur PA Tanjungbalai mulai dari Jajaran Pimpinan, Pejabat Fungsional, Pejabat Struktural, Staf Hingga Honorer. Apel sore juga menjadi ajang pimpinan memberikan penguatan kepada para pegawai melalui pengarahan dan amanat yang disampaikan.
Continue readingTanjungbalai | Jumat 13 Oktober 2023, Bertempat di halaman Kantor Pengadilan Agama Tanjungbalai, tepat pada pukul 08.00 WIB dilaksanakan senam pagi dan gotong royong bersama yang diikuti oleh seluruh aparatur Pengadilan Agama Tanjungbalai. Mulai dari Pimpinan, Para Hakim, Panitera, Sekretaris, Para Pejabat Struktural dan Fungsional serta PPNPN PA Tanjungbalai.

Tanjungbalai | Rabu, 11 Oktober 2023 bertempat di ruang terbuka media center PA Tanjungbalai, segenap aparatur pengadilan mengikuti DDTK Tata Naskah Dinas yang dipandu oleh Sekretaris PA Tanjungbalai Bapak Supriono, S.H. dan Kasubbag Umum dan Keuangan Bapak Sukirno S.H. Pelaksanaan Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari hasil Bimtek Tata Naskah Dinas yang digelar oleh PTA Medan dan diikuti oleh seluruh Pengadilan Agama sewilayah Sumut berdasarkan surat No.1996/KPTA.W2-A/DL1/IX/2023 sehubungan dengan terbitnya Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor 131/KMA/SK/VII/2013 tanggal 11 Juli 2023 tentang Pedoman Tata Naskah Dinas di Lingkungan Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang Berada di Bawahnya.
Continue readingTanjungbalai | Senin 25/9/2023, Pengadilan Tinggi Agama Medan kembali merilis Piagam Penghargaan atas Prestasi Kinerja Pengadilan Agama Se-Wilayah PTA Medan untuk Triwulan II Tahun 2023. Penghargaan tersebut diumumkan secara online melalui website resmi Pengadilan Tinggi Agama Medan tertanggal 22 September 2023 serta Piagam Penghargaan dapat diunduh langsung melalui link G-drive yang tertera.
Continue readingTanjungbalai | Senin, 25 September 2023-Memasuki minggu terakhir pada bulan September 2023, seluruh aparatur PA Tanjungbalai melaksanakan kegiatan Apel pagi rutin tepat pukul 08.00 Wib. Kali ini YM. Deni Punama, Lc., MA.Ek., Hakim PA Tanjungbalai, bertindak sebagai Pembina Apel dan Bapak Amat Arfan selaku PPNPN PA Tanjungbalai bertindak sebagai Komandan Apel memimpin pengucapan 8 nilai utama Mahkamah Agung dan 6 Area Zona Integritas.
Continue readingTanjungbalai | Senin, 18 September 2023-Memasuki minggu ketiga pada bulan September 2023, seluruh aparatur PA Tanjungbalai melaksanakan kegiatan Apel pagi rutin tepat pukul 08.00 Wib. Kali ini YM. Fadhilah Halim, S.H.I., M.H., Wakil Ketua PA Tanjungbalai, bertindak sebagai Pembina Apel dan Bapak Fitrialsyah selaku PPNPN PA Tanjungbalai bertindak sebagai Komandan Apel memimpin pengucapan 8 nilai utama Mahkamah Agung dan 6 Area Zona Integritas.
Continue readingTanjungbalai | Kamis 14 September 2023, Bertempat di Ruang kerja Ketua Pengadilan Agama Tanjungbalai, telah dilaksanakan acara Penandatanganan Perjanjian Kerjasama (MoU) Antara Pengadilan Agama Tanjungbalai dengan PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Kisaran. Kerjasama tersebut dilaksanakan dalam hal pengiriman surat, paket, Nazegeling dan materai.
Continue reading