Senin, 12 Nopember 2018, Pengadilan Agama Tajungbalai melaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan ke-73. Pelaksanaan upacara ini sebagai tindaklanjut dari instruksi Mahkamah Agung RI sesuai dengan surat Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor 1374/SEK/HM.01.2/11/2018 tanggal 8 Nopember 2018 tetntang Upacara Bendera Peringatan Hari Pahlawan ke- 73 Tahun 2018.

Bertindak selaku inspektur upacara Ketua Pengadilan Agama Tanjungbalai Drs. Abd.Rauf, komandan upacara Amat Arpan, protocol Sukirno, SH, Pembaca Pembuakaan Undang-undang Dasar 1945 Fakhrul Razi, Amd. dan pemimpin do’a Mukhlis Pulungan, S.Ag., MH.

Thema Upacara: “SEMANGAT PAHLAWAN DI DADAKU”

Pengadilan Agama Tanjungbalai Memperingati Hari Pahlawan

Di samping itu pada Sabtu, 10 Nopember 2018 Ketua Pengadilan Agama Tanjungbalai Drs. Abd. Rauf , Sekretaris Mukhlis Pulungan, S.Ag.,MH dan Unsur Pimpinan Daerah juga telah mengikuti Upacara Peringatan Hari Pahlawan ke 73 ditandai dengan Upacara Penaburan Bunga di Taman Makam Pahlawan Tanjungbalai.

Statistik
557731
Users Today : 835
This Month : 6137
Total Users : 557631
Who's Online : 39
Your IP Address : 54.36.149.17