Berita Terbaru

The latest news from the Joomla! Team

Peringatan HUT MA RI Ke-78 di Pengadilan Agama Tanjungbalai

Tanjungbalai | Dalam memperingati  hari ulangtahun Mahkamah Agung Republik Indonesia ke-78 yang jatuh pada tanggal 19 Agustus 2023, Pengadilan Agama Tanjungbalai melaksanakan upacara peringatan di halaman Pengadilan. Hal ini berdasarkan dengan surat edaran Sekretaris Mahkamah Agung No. 1398/SEK/HM3.1/VIII/2023 pada tanggal 08/08/2023 yang bertemakan “Tingkatkan Integritas Menuju Peradilan Yang Agung.

Continue reading
Ketua Pengadilan Agama Tanjungbalai hadiri Upacara Peringatan HUT RI Ke- 78

Tanjungbalai | Ketua Pengadilan Agama Tanjungbalai, YM. Dr. Hj. Devi Oktari, S.H.I., M.H., menghadiri Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT RI) yang ke-78 di Lapangan Sultan Abdul Jalil Rahmadsyah Kota Tanjungbalai, 17 Agustus 2023. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari undangan rangkaian peringatan HUT RI Ke-78 yang disampaikan oleh Pemko Tanjungbalai  dengan tema “Terus Melaju Untuk Indonesia Maju”.

Continue reading
Statistik
531521
Users Today : 353
This Month : 5153
Total Users : 531421
Who's Online : 26
Your IP Address : 18.189.182.195